Program ini dilaksanakan di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta dengan bekerjasama bersama Pembinaan Pendidikan Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, dan Pendidikan Masyarakat Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di tahun 2015.

Kegiatan yang dilakukan adalah kegiatan PKH Perempuan yang meliputi 3 bidang yaitu pengetahuan, ketrampilan, dan sikap. Ketiga bidang tersebut disampaikan kepada peserta agar ada keseimbangan selain adanya peningkatan kapasitas, pengetahuan, dan ketrampilan juga ada perbaikan pola pikir terutama untuk pemanfaatan lahan pekarangan dan membuka peluang usaha baru.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *